Gereja Ratu Damai, Teluk Betung

gereja di Indonesia

Gereja Ratu Damai, Teluk Betung atau yang bernama resmi Gereja Paroki Ratu Damai, Teluk Betung adalah sebuah gereja paroki Katolik yang terletak di Jl. Ikan Kakap No. 4, Pesawahan, Teluk Betung Selatan, Bandar Lampung, Lampung. Gereja ini merupakan salah satu paroki dalam Gereja Katolik Roma di bawah naungan Keuskupan Tanjungkarang. Pada tahun 2017, umat Paroki Ratu Damai, Teluk Betung mencapai 3.111 jiwa

Gereja Ratu Damai
Gereja Ratu Damai, Paroki Teluk Betung
Gereja Ratu Damai, Teluk Betung
LokasiJl. Ikan Kakap No. 4[1]
Pesawahan, Teluk Betung Selatan, Bandar Lampung
NegaraIndonesia
DenominasiGereja Katolik Roma
Situs webWebsite Paroki Ratu Damai, Teluk Betung
Sejarah
Didirikan29 September 1949
DedikasiRatu Damai
Arsitektur
StatusGereja Paroki
Status fungsionalAktif
Administrasi
KeuskupanKeuskupan Tanjungkarang
Klerus
UskupYang Mulia Mgr. Vinsensius Setiawan Triatmojo
Imam yang bertugasR.D. Laurentius Pratomo (Pastor Paroki)
Imam rekanR.P. Ambrosius Dhani Indrata, S.C.J.
R.D. Antonius Suhendri
R.D. F. Fritz Dwi Saptoadi.
R.D. Pius Wahyo Adityo Raharjo

Hanya terdapat dua stasi di bawah naungan Paroki Ratu Damai, yaitu:

  1. Stasi Telukbetung
  2. Stasi Panjang

Galeri

sunting

Eksterior

sunting

Interior

sunting

Fasilitas lainnya

sunting

Lihat juga

sunting

Referensi

sunting