Pavel Mikhailovich Kamozin (bahasa Rusia: Павел Михайлович Камозин; 16 Juli 1917 – 24 November 1983) adalah seorang kapten Angkatan Udara Uni Soviet. Ia meraih gelar Pahlawan Uni Soviet sebanyak dua kali. Kamozin adalah pilot dalam Angkatan Udara Uni Soviet sebelum Perang Dunia II dan menerbangkan Polikarpov I-16 pada Juni 1941.[1]

Pavel Mikhailovich Kamozin
Nama asliПавел Михайлович Камозин
Lahir16 Juli 1917
Bezhitsa, Kegubernuran Oryol, Republik Rusia
Meninggal24 November 1983
Bryansk, Uni Soviet
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabangAngkatan Udara Uni Soviet
Lama dinas1937-1946
PangkatKapten
KesatuanResimen Penerbangan Tempur ke-269, Resimen Penerbangan Tempur ke-66
Perang/pertempuranPerang Dunia II
PenghargaanPahlawan Uni Soviet (dua kali)

Referensi

sunting
  1. ^ "Pavel Kamozin". warheroes.ru (dalam bahasa Rusia).