Pavel Shurukhin
Pavel Ivanovich Shurukhin (bahasa Rusia: Павел Иванович Шурухин; 18 November [K.J.: 5 November] 1912 – 3 November 1956) adalah seorang perwira angkatan darat dan partisan dari NKVD yang dua kali meraih gelar Pahlawan Uni Soviet pada Perang Dunia II. Setelah perang, ia menjadi jenderal, namun wafat pada tiga tahun kemudian.
Pavel Ivanovich Shurukhin | |
---|---|
Berkas:Pavel Ivanovich Shurukhin.jpg | |
Nama asli | Павел Иванович Шурухин |
Lahir | 18 November [K.J.: 5 November] 1912 Solyano Yerik, Kegubernuran Samara, Kekaisaran Rusia (sekarang terleak di desa Novonikolskoe, Oblast Volgograd) |
Meninggal | 3 November 1956 (usai 43) Moskwa, USSR |
Pengabdian | Uni Soviet |
Dinas/cabang | Tentara Merah |
Pangkat | Jenderal-mayor |
Perang/pertempuran | Perang Musim Dingin Perang Dunia II |
Penghargaan | Pahlawan Uni Soviet (dua kali) |
Pasangan | Kapitolina Fedoseevna[1] |
Referensi
sunting- ^ Yevstigneev & Sinitsyn 1961, hlm. 477.
Daftar pustaka
sunting- Yevstigneev, Vladimir; Sinitsyn, Andrey (1965). Люди бессмертного подвига: очерки о дважды, трижды, четырежды Героях Советского Союза (dalam bahasa Rusia). Moscow: Politizdat. OCLC 951801699.
- Yevstigneev, Vladimir; Sinitsyn, Andrey (1961). Люди бессмертного подвига. Moscow: Politizdat.
- Suchek, V.A. (1998). Дорогами войны: гвардейцы Прилукской вспоминают (dalam bahasa Rusia). Kiev: Molod. ISBN 5-7720-0964-8.