Paweł Brożek

pesepak bola Polandia
(Dialihkan dari Paweł brożek)

Paweł Łukasz Brożek (lahir 21 April 1983) adalah seorang pemain sepak bola Polandia yang bermain sebagai penyerang.

Paweł Brożek
Informasi pribadi
Nama lengkap Paweł Łukasz Brożek
Tanggal lahir 21 April 1983 (umur 41)
Tempat lahir Kielce, Polandia
Tinggi 1,80 m (5 ft 11 in)
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini Wisła Kraków
Nomor 11
Karier junior
1992–1998 Polonia Białogon Kielce
1998 SMS Zabrze
1998–2000 Wisła Kraków
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2001–2010 Wisła Kraków 178 (81)
2002ŁKS Łódź (pinjaman) 8 (0)
2004GKS Katowice (pinjaman) 20 (5)
2011– Trabzonspor 19 (3)
2012Celtic (pinjaman) 3 (0)
2012–2013 Recreativo 18 (2)
2013– Wisła Kraków 85 (39)
Tim nasional
1999 Polandia U-15 3 (0)
1999–2000 Polandia U-16 16 (7)
1999–2001 Polandia U-17 14 (7)
2000–2001 Polandia U-18 11 (3)
2001–2002 Polandia U-19 6 (3)
2003 Polandia U-20 7 (4)
2004–2005 Polandia U-21 11 (12)
2005 Polandia B 2 (1)
2005– Polandia 38 (9)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 10 Desember 2015
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 20 Januari 2014

Karier klub

sunting

Awal karier

sunting

Tahun 1992 Paweł Brożek memulai kariernya di Polonia Białogon Kielce bersama dengan saudara kembarnya, Piotr. Tahun 1998 ia pindah ke Zabrze bermain untuk tim SMS Zabrze. Setengah tahun kemudian, ia bergabung dengan Wisła Kraków, bersama dengan saudaranya.[1]

Wisła Kraków

sunting

Ia melakukan debut untuk Wisła Kraków di Ekstraklasa tanggal 8 April 2001 dalam pertandingan melawan Górnik Zabrze.[2] On 21 April 2001 he scored his first goal in the Ekstraklasa in a match against Odra Wodzisław.[3] Mei 2001 Brożek menandatangani kontrak 10 tahun dengan Wisła Kraków.[1] Ia memenangkan kejuaraan Ekstraklasa musim 2000–2001 bersama Wisła Kraków.[4] Tahun 2002 ia dipinjamkan ke ŁKS Łódź untuk bermain di Liga Pertama Polandia. Setengah tahun kemudian, ia kembali ke Wisła Kraków dan merebut gelar Ekstraklasa kedua kalinya dalam musim 2002–2003.[5] Tahun 2004 ia dipinjamkan ke GKS Katowice selama satu setengah tahun.

Pada Desember 2004 ia diundang oleh West Ham United untuk uji coba bersama dengan saudara kembarnya, Piotr.[6] Tetapi, uji coba tersebut tidak dilanjutkan dengan proses transfer karena manajer Wisła yang baru, Verner Lička, menginginkan ia kembali.[7]

Brożek menjuarai gelar Ekstraklasa musim 2004–2005 bersama Wisła Kraków.[8] Musim 2005–2006, ia mulai bermain reguler dalam skuat utama Wisła Kraków. Ia mencetak 13 gol dalam 30 pertandingan.[9] Di musim 2006–2007, Brożek bermain sangat baik dalam kompetisi Piala UEFA dengan mencetak 4 gol pada babak grup melawan AS Nancy, FC Basel, dan Feyenoord Rotterdam.[10]

Trabzonspor

sunting

Bulan Januari 2011, Paweł bersama saudaranya Piotr, bergabung dengan klub Süper Lig Turki, Trabzonspor dengan kontrak dua setengah tahun.[11] Brożek melakukan debut untuk Trabzonspor dalam sebuah pertandingan Piala Turki melawan Beşiktaş tanggal 26 Januari 2011. Dalam pertandingan itu, ia memberikan umpan untuk gol Alanzinho.[12]

Dipinjamkan ke Celtic

sunting

Januari 2012, Brożek setuju untuk dipinjamkan oleh Trabzonspor ke klub Liga Utama Skotlandia, Celtic. He was given the number 17 shirt.[13] Tanggal 8 Februari 2012, ia membuat debut dalam pertandingan melawan Heart of Midlothian yang berakhir dengan kemenangan 4-0, sebagai pengganti Scott Brown di babak kedua.[14]

Karier internasional

sunting

Gol internasional

sunting
# Tanggal Tempat Lawan Skor Hasil Kompetisi
1. 27 April 2005 Chicago, A.S.   Meksiko
1:1
1:1
Persahabatan
2. 11 Oktober 2008 Chorzów, Polandia   Ceko
1:0
2:1
Kualifikasi Piala Dunia 2010
3. 7 Februari 2009 Faro, Portugal   Lituania
0:1
1:1
Persahabatan
4. 10 Desember 2010 Antalya, Turki   Bosnia dan Herzegovina
0:1
2:2
Persahabatan
5. 10 Desember 2010 Antalya, Turki   Bosnia dan Herzegovina
1:2
2:2
Persahabatan
6. 5 Juni 2011 Warsawa, Polandia   Argentina
2:1
2:1
Persahabatan
7. 2 September 2011 Warsawa, Polandia   Meksiko
1:0
1:1
Persahabatan
8. 15 November 2011 Poznań, Polandia   Hungaria
1:0
2:1
Persahabatan
9. 20 Januari 2014 Abu Dhabi, Uni Emirat Arab   Moldova
1:0
1:0
Persahabatan

Statistik

sunting
Per 10 Desember 2015.
Klub Musim Liga Liga Domestik Piala Domestik Piala Eropa Total
Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol
Wisła Kraków 1999–2000 Ekstraklasa 0 0 3 0 3 0
2000–2001 Ekstraklasa 8 1 1 0 0 0 9 1
2001–2002 Ekstraklasa 3 0 3 1 0 0 6 1
ŁKS Łódź (pinjaman) 2001–2002 I Liga 8 0 8 0
Wisła Kraków 2002–2003 Ekstraklasa 5 0 3 2 1 1 9 3
2003–2004 Ekstraklasa 8 2 0 0 2 0 10 2
GKS Katowice (pinjaman) 2003–2004 Ekstraklasa 8 3 2 0 10 3
2004–2005 Ekstraklasa 12 2 4 1 16 3
Total GKS Katowice 20 5 6 1 26 6
Wisła Kraków 2004–2005 Ekstraklasa 9 0 5 2 14 2
2005–2006 Ekstraklasa 30 13 4 2 4 1 38 16
2006–2007 Ekstraklasa 23 7 8 4 6 4 37 15
2007–2008 Ekstraklasa 27 23 8 3 35 26
2008–2009 Ekstraklasa 27 19 3 2 6 3 36 24
2009–2010 Ekstraklasa 25 10 4 0 2 0 31 10
2010–2011 Ekstraklasa 13 6 1 1 4 3 18 10
Trabzonspor 2010–2011 Süper Lig 12 2 1 0 13 2
2011–2012 Süper Lig 7 1 0 0 4 0 11 1
Total Trabzonspor 19 3 1 0 4 0 24 3
Celtic (pinjaman) 2011–2012 SPL 3 0 0 0 3 0
Recreativo Huelva 2012–2013 Segunda División 18 2 1 0 19 2
Wisła Kraków 2013–2014 Ekstraklasa 33 17 2 1 35 18
2014–2015 Ekstraklasa 35 15 0 0 35 15
2015–2016 Ekstraklasa 17 7 1 0 18 7
Total Total Karies 331 130 54 19 29 12 414 161

Internasional

sunting
 
Brożek bermain untuk Tim Nasional Polandia
Per 24 Oktober 2015.
Tim Nasional Tahun Tampil Gol Umpan
Polandia 2005 2 1 0
2006 5 0 0
2007 2 0 1
2008 5 1 1
2009 6 1 2
2010 3 2 0
2011 9 3 1
2012 4 0 0
2013 1 0 1
2014 1 1 0
Total 38 9 6

Referensi

sunting
  1. ^ a b "Paweł Brożek – piłkarski talent z Krakowa" (dalam bahasa bahasa Polski). pzpn.pl. Diakses tanggal 01-07-2009.  [pranala nonaktif]
  2. ^ "Wisła Kraków 3 – 0 Górnik Zabrze". 90minut.pl. Diakses tanggal 01-07-2009. 
  3. ^ "Wisła Kraków 2 – 1 Odra Wodzisław Śląski" (dalam bahasa bahasa Polski). 90minut.pl. Diakses tanggal 01-07-2009. 
  4. ^ "I liga 2000/2001" (dalam bahasa bahasa Polski). 90minut.pl. Diakses tanggal 01-07-2009. 
  5. ^ "I liga 2002/2003" (dalam bahasa bahasa Polski). 90minut.pl. Diakses tanggal 01-07-2009. 
  6. ^ "Kraków lepszy od Londynu". WislaKrakow.com (dalam bahasa bahasa Polski). 15-12-2004. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-03-29. Diakses tanggal 01-07-2009. 
  7. ^ "Fulham In Talks With Wisla Krakow's Pawel Brozek". Goal.com (dalam bahasa bahasa Inggris). 06-07-2009. Diakses tanggal 18-12-2016. 
  8. ^ "Idea Ekstraklasa 2004/2005" (dalam bahasa bahasa Polski). 90minut.pl. Diakses tanggal 01-07-2009. 
  9. ^ "Sezon 2005/06" (dalam bahasa bahasa Polski). 90minut.pl. Diakses tanggal 01-07-2009. 
  10. ^ "Puchar UEFA 2006/2007". 90minut.pl. Diakses tanggal 2009-07-01. 
  11. ^ "Bracia Brożkowie przechodzą do Trabzonsporu" (dalam bahasa bahasa Polski). wisla.krakow.pl. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-02-23. Diakses tanggal 24-01-2012. 
  12. ^ "Trabzonspor. Turecki debiut braci Brożków" (dalam bahasa bahasa Polski). se.pl. Diakses tanggal 28-01-2012. 
  13. ^ "Celtic's new No.17 ready to play his part" (dalam bahasa bahasa Inggris). Celtic FC. 31-01-2012. Diakses tanggal 18-02-2016. 
  14. ^ "Pawel Brożek match log". soccerway.com. Diakses tanggal 03-05-2012. 

Pranala luar

sunting