Pembagian Triparadeisos

Pembagian Triparadisus adalah sebuah perjanjian pembagian kekuasaan yang disahkan di Triparadisus pada tahun 321 SM antara para jenderal (Diadochi) Alexander Agung, dimana mereka mengangkat wali raja baru dan mengadakan pembagian ulang satrap kekaisaran Aleksander diantara mereka sendiri. Pembagian tersebut menyusul dan memodifikasi Pembagian Babilonia yang dibuat pada 323 SM setelah kematian Aleksander Agung.

Pranala luar sunting