Pembalikan Holokaus
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
Pembalikan Holokaus adalah sebuah frase yang dipakai untuk menyebut penggambaran Yahudi sebagai Nazi, kripto-Nazi, simpatisan Nazi, pelaku Holokaus, atau "penjiplakan" Holokaus.[1] Tindakan tersebut bersifat antisemitik karena berkaitan dengan anti-Zionisme.[2]
Referensi
suntingCatatan
- ^ Marcus 2010, hlm. 63–64.
- ^ Rosenfeld 2019, hlm. 175-178, 186.
Daftar pustaka
- Rosenfeld, Alvin H. (9 January 2019). Anti-Zionism and Antisemitism: The Dynamics of Delegitimization. Indiana University Press. ISBN 978-0-253-03872-2.
- Marcus, Kenneth L. (30 August 2010). Jewish Identity and Civil Rights in America. Cambridge University Press. ISBN 978-1-139-49119-8.
Pranala luar
sunting- Media tentang Comparison of Israel and Nazi Germany di Wikimedia Commons