Pembicaraan:Kalender Gregorius

Komentar terbaru: 1 tahun yang lalu oleh InternetArchiveBot pada topik External links found that need fixing (Oktober 2023)

Apakah kalender Gregorian sama dengan kalender Masehi? Kalo sama, kayaknya artikel ini lebih baik diganti/dipindahkan ke kalender Masehi, karena di Indonesia istilah ini lebih dikenal. kandar 10:05, 28 Mar 2005 (UTC)

Ya dan tidak :-) Kalender Masehi kalau tidak salah memiliki minimal dua versi yaitu Kalender Julian dan Kalender Gregorian. Kalender Julian sebenarnya adalah kalender 'ciptaan' Julius Caesar. Kemudian diambil alih oleh orang Kristen. Yang dirubah cuma tahunnya saja. Lalu oleh Paus Gregorius kalender Julian disempurnakan. Satu tahun Julian terdiri dari 365,25 hari sedangkan satu tahun Gregorian terdiri dari 365,2422 hari. Biasanya kalau orang bilang kalender Masehi yang dirujuk adalah angka tahunnya. Jadi ini mungkin merupakan konsep yg berbeda. Sebagai bahan perbandingan: Kalender Jawa Islam meniru Kalender Hijriyah untuk lamanya satu tahun, tetapi angka tahunnya masih menurut Kalender Saka. Sedangkan kalau kalender Gregorian dan Julian justru sebaliknya. Mudah-mudahan sudah lebih jelas! Meursault2004 12:39, 28 Mar 2005 (UTC)

Tambah binun, heuheu... Jadi, kalo kita nyebut kalender Masehi, bisa berarti Julian atau Gregorius? Sekarang ini, 2005, menurut kalender mana? Wow... binun... Kalo ada loncatan hari untuk perbaikan pertanggalan sebagaimana yang diuraikan pada artikelnya, gimana kita bisa merunut balik, pertanggalan semebum Masehi misalnya, secara tepat? kandar 04:11, 29 Mar 2005 (UTC)

Kalau skg menurut Gregorian. Saya pernah menemukan sebuah situs menarik untuk menghitung-hitung hari raya. Yang mengelola orang Bali tapi bisa dipakai untuk mencari hari raya Hindu, Islam dan Kristen.

Di sini bisa menghitung balik menggunakan kalender Masehi yang disempurnakan! Meursault2004 11:18, 29 Mar 2005 (UTC)

Kenapa bulan Januari ada 31 hari, Februari 28/29 hari, Maret 31 hari dan seterusnya, apa dasarnya? Kalo ada yang tahu mohon dibagi informasinya.

sunting

Hello fellow editors,

I have found one or more external links on Kalender Gregorius that are in need of attention. Please take a moment to review the links I found and correct them on the article if necessary. I found the following problems:

When you have finished making the appropriate changes, please visit this simple FaQ for additional information to fix any issues with the URLs mentioned above.

This notice will only be made once for these URLs.

Cheers.—InternetArchiveBot (Melaporkan kesalahan) 2 Oktober 2023 20.00 (UTC)Balas

Kembali ke halaman "Kalender Gregorius".