Pemilihan umum Bupati Buru 2017

Pemilihan umum Bupati Buru 2017 (selanjutnya disebut Pilkada Buru 2017 atau Pilbup Buru 2017) adalah pemilihan umum lokal yang akan diselenggarakan di Kabupaten Buru, Provinsi Maluku, Indonesia. Pilbup Buru 2020 diadakan dalam rangka memilih Bupati dan Wakil Bupati Buru periode 2017-2022. Pilbup Buru 2017 diikuti oleh dua pasangan calon (paslon) dari jalur partai politik. Pemungutan suara berlangsung di 259 tempat pemungutan suara (TPS) yang tersebar di 10 kecamatan. Hasil akhir Pilbup Buru 2017 menunjukkan kemenangan paslon nomor urut 2 yang juga petahana, Ramly Umasugi-Amus Besan, yang berhasil meraih 41.732 suara atau 59,02%.

Pemilihan Umum Bupati Buru 2017
Sebelum
2011
15 Februari 2017[1]
Kehadiran pemilih75,90%
Kandidat
  Berkas:RamlyUmasugi-RegentofBuru.jpeg
Calon Ramly Bakir
Partai Golkar PPP
Wakil Amus Amrullah
Suara rakyat 41.732 suara 28.981 suara
Persentase 59,02% 40,98%
Peta persebaran suara
center
Bupati petahana
Umasugi

Golkar

Bupati terpilih

Umasugi
Partai Hati Golongan Karya

Pasangan calon

sunting

Pilbup Buru 2017 diikuti oleh dua paslon sebagai berikut:[2]

No.
Urut
Pasangan calon Pengusung Dukungan
1
Bakir Lumbessy-Amrullah Madani Hentihu
BARU
7 / 25
2
Ramly Ibrahim Umasugi-Amus Besan
RAMA
17 / 25

Hasil akhir

sunting

KPU Buru menetapkan hasil akhir Pilbup Buru 2017 sebagai berikut:[3]

No.
Urut
Pasangan calon Suara Sah Persentase
1
Bakir Lumbessy-Amrullah Madani Hentihu
BARU
28.981 40,98%
2
Ramly Ibrahim Umasugi-Amus Besan
RAMA
41.732 59,02%
Suara Sah 70.713 98,85%
Suara Tidak Sah 818 1,15%
Partisipasi Pemilih 71.531 75,90%
Ketidakhadiran Pemilih 22.727 24,10%
Pemilih Terdaftar 94.258 100,00%

Persebaran Suara

sunting

Paslon RAMA mendominasi suara di sembilan kecamatan dengan capaian lebih dari 50% suara. Capaian tertinggi di Kecamatan Lolong Guba dimana suara paslon RAMA mencapai 73,60%. Paslon BARU hanya meraih kemenangan tipis di satu kecamatan, yaitu di Kecamatan Waeapo dengan meraih 52,20%. Berikut ini adalah rekapitulasi suara ditingkat kecamatan:

Kecamatan Pemilih
Terdaftar
Partisipasi
Pemilih
Jumlah Suara Jumlah
TPS
Paslon 1
BARU
Paslon 2
RAMA
Suara Sah Persentase Suara Sah Persentase
Air Buaya 6.958 88,50% 2.011 67,20% 4.122 32,80%
24
Batabual 6.232 77,30% 2.165 45,30% 2.614 54,70%
12
Fena Leisela 8.394 74,80% 1.942 31,50% 4.229 68,50%
38
Lilialy 8.001 75,10% 2.632 44,10% 3.339 55,90%
17
Lolong Guba 9.685 76,60% 1.949 26,40% 5.427 73,60%
33
Namlea 24.178 68,70% 7.356 45,20% 8.932 54,80%
50
Teluk Kaiely 2.934 78,40% 868 38,00% 1.418 62,00%
7
Waeapo 9.121 77,30% 3.642 52,20% 3.332 47,80%
25
Waelata 10.260 78,00% 3.487 44,10% 4.423 55,90%
27
Waplau 8.495 81,10% 2.929 42,90% 3.896 57,10%
26
Total 94.258 75,90% 28.981 40,98% 41.732 59,02% 259

Pelantikan Kepala Daerah Terpilih

sunting

Bupati dan Wakil Bupati Buru terpilih dalam Pilkada 2017, Ramly Ibrahim Umasugi dan Amus Besan, dilantik pada 22 Mei 2017 oleh Gubernur Maluku, Said Assagaff. Pelantikan ini menjadi pelantikan kedua bagi bupati terpilih karena sebelumnya telah menjabat selama satu periode.[4]

Referensi

sunting
  1. ^ "Tahapan pada Pilkada 2017". KPU RI. Diakses tanggal 02-01-2020. 
  2. ^ "KPU Resmi Tetapkan RAMA-BARU Sebagai Peserta Pilkada Buru". Kompas Timur. 24-10-2016. Diakses tanggal 02-01-2020. 
  3. ^ "Pleno KPU Buru Tetapkan RAMA". Kompas Timur. 06-04-2017. Diakses tanggal 02-01-2020. 
  4. ^ "Gubernur Lantik Empat Pasangan Kepala Daerah di Maluku". TerasMaluku.com. 22-05-2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-01-02. Diakses tanggal 02-01-2020. 

Lihat pula

sunting

Pranala luar

sunting