Pemilihan umum Presiden Timor Leste 2017
Artikel ini adalah bagian dari seri Politik dan Ketatanegaraan Timor Leste |
Pemilihan umum Presiden akan dilaksanakan di Timor Leste pada tahun 2017, dengan putaran pertama yang akan digelar pada tanggal 20 Maret dan putaran kedua yang kemungkinan akan digelar pada 20 April jika dibutuhkan.[1]
Sistem pemilihan
suntingPresiden Timor Leste dipilih melalui sistem dua putaran.[2]
Kandidat
sunting- José António de Jesus das Neves (juga dikenal sebagai José Samala Rua): Independen.[3] Dia adalah seorang mantan pemimpin gerilya dan wakil ketua Komisi Anti Korupsi (Comissão Anti-Corrupção (CAC)) hingga bulan Juli 2016.
- José Luís Guterres: Frenti-Mudança
- Amorim Vieira: Independen
- Luís A. Tilman: Independen
- Francisco Guterres: FRETILIN
- António da Conceição: Partai Demokrat
- Antonio Maher Lopes: Partai Sosialis Timor
- Angela Freitas: Partai Buruh
Referensi
sunting- ^ hermesauto (18 Januari 2017). "East Timor to hold presidential poll in March". straitstimes.com. Diakses tanggal 26 Februari 2017.
- ^ "IFES Election Guide - Elections: Timor-Leste President 2012 Round 2". electionguide.org. Diakses tanggal 26 Februari 2017.
- ^ ""Samala-Rua" Deklara Kandidatura Ba Pezidenti Republika 2017-2022". SuaraTimorLorosae (dalam bahasa Bahasa Tetum). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-05-15. Diakses tanggal 27 Desember 2016.