Pengguna:Mhanafi95x/Artikel/Arbes FM
Kota | Padang, Sumatera Barat |
---|---|
Slogan | "Selalu di Hati" |
Frekuensi | Sebagai Arbes Rasonia: 1105 AM (1972) |
Mulai mengudara | 1 Mei 1972 |
Pemilik | Armen Khaidir |
Stasiun kembar | SIPP Female Radio |
Arbes FM (dikenal sebagai Arbes Rasonia) adalah stasiun radio di kota Padang
Didirikan pertama di kawasan Pasar Raya Padang No. 57 dengan frekwensi 1105 AM dengan panjang gelombang 271,4 meter. Jangkauan siarannya mencakup pelosok Kabupaten Agam, Sumatera Barat.
Manggala
suntingBerikut adalah daftar nama Penyiar (Manggala) dari Arbes FM:
- Anna d' Flute
- Charlie d' Tango
- Tia d' Clarinet
- Uya d' Rapenroll
- Zeka d' RnB
Jadwal Siaran
suntingProgram
sunting- 42 Jam Menjelang 42 Tahun
- 43 Jam Menjelang 43 Tahun
- Arbes 12 Hits on Radio
- Arbes DJ on the Air.
- Arbes Karaoke
- Arbes Karaoke Indonesia
- Arbes Karaoke Minang
- Arbes Karaoke Nostalgia
- Arbes Kelok 44 Hits
- Arbes Konseling
- Arbes Motivasi Mewah
- Arbes Musik Tidur
- Arbes Ulang Tahun
- Budaya Karakter
- Gempar (Gembira Barpantun bersama Arbes)
- Kirana (Kidung Rancak Bana)
- Kirana (Kidung Permintaan Indonesia)
- Kirana on Story
- Kirana Pagi
- Lagu dan Analisa
- MTQ Udara (selama bulan Ramadhan)
- Nosta 12
- Profil Nosta 12
- Sanggar Anak-Anak
- Sanggar Ibu Bapak
- Sanggar Remaja
- Simfoni Malam