Penghargaan Asosiasi Kritikus Film Los Angeles 2007
Los Angeles Film Critics Association Awards ke-33, yang diberikan oleh Los Angeles Film Critics Association (LAFCA), menghargai karya terbaik dalam perfilman untuk tahun 2007.[1]
LAFCA Awards ke-33 | |
---|---|
Tanggal | 9 Desember 2007 |
Ikhtisar | |
Film Terbaik | There Will Be Blood |
Pemenang
sunting- Film Terbaik:
- There Will Be Blood
- Runner-up: The Diving Bell and the Butterfly (Le scaphandre et le papillon)
Referensi
sunting- ^ McCarthy, Todd; Chang, Justin (9 December 2007). "L.A. critics call for 'Blood'". Variety. Diakses tanggal 25 December 2017.