Perang Saudara Sudan Kedua

artikel daftar Wikimedia

Perang Saudara Sudan Kedu a (kadang-kadang disebut Anyanya II) dimulai tahun 1983, meskipun perang ini secara besar merupakan lanjutan dari Perang Saudara Sudan Pertama tahun 1955 sampai 1972. Perang ini terjadi di Sudan Selatan dan merupakan salah satu perang terpanjang dan mematikan pada abad ke-20. Secara kasar, 1.9 juta penduduk tewas di Sudan selatan, dan lebih dari 4 juta penduduk terpaksa mengungsi. Jumlah kematian dalam perang ini merupakan salah satu yang terbesar setelah Perang Dunia II.[1]

Perang Saudara Sudan Kedua
299px
Perayaan pertama persetujuan perdamaian
Hampir dua juta penduduk tewas akibat perang
Tanggal1983 - 2005
LokasiSudan Selatan
Hasil Otonomi selatan dengan perencanaan referendum
Pihak terlibat
Pemerintahan Sudan (Sudan Utara) Tentara Pembebasan Rakyat Sudan
Front Timur
Tokoh dan pemimpin
Gaafar Nimeiry
Sadiq al-Mahdi
Omar Hasan Ahmad al-Bashir
John Garang
Korban
1.9 juta tewas

Pranala luar

sunting

Referensi

sunting