Pionir Muda Tiongkok
organisasi politik kepemudaan Tiongkok
Pionir Muda Tiongkok (Hanzi sederhana: 中国少年先锋队; Hanzi tradisional: 中國少年先鋒隊; Pinyin: Zhōngguó shàonián xiānfēngduì; disingkat Hanzi sederhana: 少先队; Hanzi tradisional: 少先隊; Pinyin: shàoxiānduì) adalah sebuah organisasi pemuda untuk anak-anak berusia enam sampai empat belas tahun di Republik Rakyat Tiongkok. Pionir Muda Tiongkok dijalankan oleh Liga Pemuda Komunis, sebuah organisasi dari pemuda yang berusia lebih tua yang berada di bawah naungan Partai Komunis Tiongkok. Pionir Muda Tiongkok mirip dengan Gerakan Pionir yang berdiri di banyak negara komunis di seluruh belahan dunia.
Pionir Muda Tiongkok 中国少年先锋队 | |
---|---|
Ketua | Fu Zhenbang |
Didirikan | 1924; diresmikan pada 13 Oktober 1949 |
Markas besar | Beijing |
Keanggotaan | 130 juta (2007)[1] |
Partai induk | Partai Komunis Tiongkok Liga Pemuda Komunis Tiongkok |
Afiliasi internasional | Komite Gerakan Anak-anak dan Remaja Internasional (dulu) |
Surat kabar | China Children's News China Teenagers' News |
Situs web | 61 |
Referensi
sunting- ^ "中国1.3亿少先队员将举行全国代表大会_CCTV.com_中国中央电视台" [China's 130 million young pioneers to hold a national congress]. news.cntv.cn. May 30, 2010.