Porfirio Lobo Sosa

Porfirio Lobo Sosa (lahir 22 Desember 1947) adalah seorang politikus asal Honduras. Dia menjabat sebagai Presiden Honduras dari 27 Januari 2010 hingga 27 Januari 2014. Ia terpilih sebagai presiden dengan 56% suara mengalahkan Elvin Santos pada pemilihan umum tanggal 24 November 2009.[1]

Porfirio Lobo Sosa
Presiden Honduras
Masa jabatan
27 Januari 2010 – 27 Januari 2014
Wakil PresidenMaría Antonieta de Bográn
Sebelum
Pendahulu
Roberto Micheletti (pelaksana tugas)
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir22 Desember 1947 (umur 76)
Trujillo, Honduras
Partai politikPartai Nasional Honduras
Suami/istriRosa Elena
AlmamaterUniversitas Miami
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

sunting
  1. ^ Carroll, Rory (2009-11-30). "Honduras elects Porfirio Lobo as new president". the Guardian (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-03-02. 

Pranala luar

sunting
Didahului oleh:
Roberto Micheletti
pelaksana tugas
Presiden Honduras
2010-2014
Diteruskan oleh:
Juan Orlando Hernández