Portal:Jepang/Kota Pilihan/08 2022
Naruto (鳴門市 , Naruto-shi) adalah sebuah kota yang terletak di Prefektur Tokushima, Jepang. Kota ini berada di sebelah barat Selat Naruto, tepatnya di ujung timur Pulau Shikoku. Wilayah kota juga mencakup tiga buah pulau, yaitu Ohgejima, Takashima, dan Shimada.
Artikel pilihan sebelumnya:
Hiroshima, Hiroshima · Hokuei, Tottori · Wakayama, Wakayama · Nara, Nara · Ako, Hyogo · lainnya...