Kepala Negara Dagestan adalah pejabat federal yang ditunjuk oleh Kremlin yang berperan sebagai kepala negara Republik Dagestan. Sejak kejatuhan Uni Soviet, satu orang telah menjabat sebagai Kepala Republik.

Kepala Negara Republik Dagestan
Глава Республики Дагестан Kantor Eksekutif Presiden
Lambang Kepala Negara Republik Dagestan
Petahana
Vladimir Vasilev

sejak 3 Oktober 2017
GelarYang Mulia
KediamanGedung Putih di Makhachkala
Ditunjuk olehDewan Rakyat
Masa jabatanLima tahun, tidak lebih dari dua periode berturut-turut
Pejabat perdanaMukhu Aliyev
Situs web(Rusia) president.e-dag.ru

Ketua Dewan Tertinggi

sunting
Name Nama Menjabat Berakhir
Magomedali Magomedov 24 April, 1990 26 Juli, 1994

Pimpinan Dewan Negara

sunting
Nama Menjabat Berakhir
Magomedali Magomedov 26 Juli, 1994 20 Februari, 2006

Kepala Negara

sunting
Nama Menjabat Berakhir
Magomedali Magomedov 1992 (jabatan dibentuk) 20 Februari 2006
Mukhu Aliyev 20 Februari 2006 20 Februari 2010
Magomedsalam Magomedov 20 Februari 2010 28 Januari 2013
Ramazan Abdulatipov 28 Januari 2013 3 Oktober 2017
Vladimir Vasilev 3 Oktober 2017 Petahana

Catatan kaki

sunting