Provinsi di Swiss

artikel daftar Wikimedia

Dalam undang-undang dasar Swiss, setiap kanton memiliki hak untuk menentukan pembagian administratif masing-masing. Oleh karena itu terdapat berbagai struktur dan istilah untuk pembagian administratif antara kanton dan wilayah (munisipalitas), secara longgar disebut provinsi (distrik) (yaitu Pemerintahan Wilayah).

Peta negara Swiss yang menerangkan kanton, provinsi dan wilayah (munisipalitas) di negara itu (2015).

Sebagian besar kanton-kanton di Swiss terbagi ke dalam beberapa Bezirke (bahasa Jerman untuk distrik atau provinsi, bentuk tunggalnya adalah Bezirk) atau Ämter (Lucerne, bentuk tunggalnya adalah Amt), Amtsbezirke (Bern, Amtsbezirk), distrik (dalam bahasa Prancis) atau distretto (Ticino dan bagian dari Graubünden). Bezirke biasanya hanya melayani urusan-urusan administratif dan kehakiman lokal. Akan tetapi, karena alasan sejarah, di kanton Graubünden dan Schwyz Bezirke juga menangani hukum warga dalam urusan pajak dan bahkan beberapa dari Bezirke memiliki setengah dari Ldansgemeinde.

Tujuh dari 26 kanton–Uri, Obwalden, Nidwalden, Glarus, Zug, Basel-City dan Geneva–tidak memiliki provinsi.

Beberapa kanton lainnya sedang mempertimbangkan (atau telah memutuskan) peniadaan provinsi dalam kanton mereka: Appenzell Ausserrhoden, Schaffhausen, Lucerne, St. Gallen, Schwyz pada 2006, namun tetap menjaga pembagian administratif lainnya. Kanton Bern pada 2006 memutuskan untuk mengurangi 26 provinsi menjadi hanya lima saja. Vaud memutuskan untuk mengurangi jumlah provinsi dari 19 menjadi 10.

Zürich

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Zürich

Kanton Zürich dibagi menjadi 12 provinsi atau distrik (bahasa Jerman: Bezirke) yang dihuni oleh sekitar 641.650 jiwa.

 
Provinsi (distrik) di Kanton Bern

Kanton Bern dibagi dalam lima regions: Berner Jura, Seeldan (dengan bagian Biel/Bienne dan Seeldan), Bern-Mittelldan, Oberldan (dengan bagian Thun, Obersimmental-Saanen, Frutigen-Niedersimmental, Interlaken-Oberhasli) dan Emmental-Oberaargau (dengan bagian Emmental dan Oberaargau) Pembagian administratif saat ini mulai berlaku sejak 1 Januari 2010 berdasarkan keputusan bersama menghapus sistem pembagian provinsi (distrik) yang telah diputuskan sejak 2006.

Pada 1 Januari 2010, 26 provinsi administratif (Amtsbezirke) dilebur menjadi 10 provinsi administratif baru (Verwaltungskreise).[1]

Lucerne

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Lucerne

Kanton Lucerne dibagi menjadi 5 Ämter.

Schwyz

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Schwyz

Kanton Schwyz dibagi menjadi 6 provinsi (distrik).

Fribourg

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Fribourg

Kanton Fribourg dibagi menjadi 7 provinsi (distrik).

Solothurn

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Solothurn
  • Bucheggberg, Amtei Wasseramt-Bucheggberg
  • Dorneck, Amtei Dorneck-Thierstein (unofficially Schwarzbubenldan)
  • Gäu, Amtei Thal-Gäu
  • Gösgen, Amtei Olten-Gösgen (unofficially Niederamt)
  • Lebern, Amtei Solothurn-Lebern
  • Olten, Amtei Olten-Gösgen
  • Solothurn, Amtei Solothurn-Lebern
  • Thal, Amtei Thal-Gäu
  • Thierstein, Amtei Dorneck-Thierstein
  • Wasseramt, Amtei Wasseramt-Bucheggberg

Basel-Ldanschaft

sunting

Basel-Ldanschaft dibagi menjadi 5 provinsi (distrik).

St. Gallen

sunting
 
Daerah pemilihan di St. Gallen

Kanton ini menghapus sistem pembagian administratif provinsi (distrik) sejak 2003, namun sampai saat ini masih dibagi ke dalam delapan daerah pemilihan (Wahlkreise) tanpa hak-hak administratif.

Graubünden

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Graubünden

Graubünden dibagi menjadi 11 provinsi (distrik).

Aargau

sunting
 
Provinsi (distrik) di Aargau

Aargau dibagi menjadi 11 provinsi (distrik).

Thurgau

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Thurgau

Thurgau dibagi menjadi lima provinsi (distrik) (delapan provinsi pada 2011) dan semuanya dinamai sesuai dengan nama ibu kotanya.

Ticino

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Ticino

Ticino dibagi menjadi 8 provinsi (distrik).

 
Provinsi (distrik) di Kanton Vaud

Vaud dibagi menjadi 10 provinsi (distrik).

Valais

sunting
 
Provinsi (distrik) di Valais

Valais dibagi menjadi 13 provinsi (distrik).

Provinsi (distrik) Raron dibagi menjadi:

Neuchâtel

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Neuchâtel

Kanton Neuchâtel dibagi menjadi 6 provinsi (distrik).

 
Provinsi (distrik) di Kanton Jura

Kanton Jura dibagi menjadi 3 provinsi (distrik).

Schaffhausen

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Schaffhausen

Kanton Schaffhausen dibagi menjadi 6 provinsi (distrik).

Lucerne

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Lucerne

Kanton Lucerne dibagi menjadi 5 provinsi (distrik).

St. Gallen

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton St. Gallen

Kanton St. Gallen dibagi menjadi 8 (distrik)s (wahlkreis):

Appenzell Ausserrhoden

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Appenzell Ausserrhoden

Kanton Appenzell Ausserrhoden dibagi menjadi 3 provinsi (distrik).

Appenzell Innerrhoden

sunting
 
Provinsi (distrik) di Kanton Appenzell Innerrhoden

Di Kanton Appenzell Innerrhoden, provinsi (distrik) adalah pembagian administratif terendah karena kanton ini tidak memiliki wilayah (munisipalitas) (kecuali untuk Feuerschaugemeinde, sebuah wilayah (munisipalitas) istimewa untuk kota Appenzell). Provinsi-provinsi (distrik) secara fungsional memiliki peran yang sama dengan wilayah-wilayah (munisipalitas) lainnya di Swiss, dan pada umumnya di peta digambarkan sebagai wilayah (munisipalitas).

Kanton ini dibagi menjadi 6 provinsi (distrik).

Referensi

sunting