Pusat Pengobatan Hadassah

rumah sakit di Israel

Pusat Pengobatan Hadassah (Ibrani: מֶרְכָּז הָרְפוּאִי הֲדַסָּה) adalah organisasi medis Israel yang didirikan pada tahun 1934 yang mengoperasikan dua rumah sakit universitas di Ein Kerem dan Gunung Scopus di Yerusalem Barat serta sekolah kedokteran, kedokteran gigi, keperawatan, dan farmakologi yang berafiliasi dengan Universitas Ibrani Yerusalem. Misi yang dideklarasikannya adalah untuk mengulurkan tangan kepada semua, tanpa memandang ras, agama atau asal etnis."[1]

Pusat Pengobatan Hadassah
Berkas:Hadassah Medical Center logo.svg
Hadassah di Ein Kerem, Yerusalem Barat, kampus kedua dari Pusat Kesehatan Hadassah
Peta
Geografi
LokasiEin Kerem, Yerusalem Barat
Koordinat31°47′50″N 35°14′31″E / 31.79722°N 35.24194°E / 31.79722; 35.24194
Organisasi
JenisPengajaran
Afiliasi dengan universitasUniversitas Ibrani Yerusalem
PatronOrganisasi Zionis Wanita Hadassah Amerika
Pelayanan
Ranjang pasien1,000
Sejarah
Dibuka1934
Pranala luar
Situs webhttp://www.hadassah.org.il

Rumah sakit ini didirikan oleh Hadassah, Organisasi Zionis Wanita Amerika yang terus menanggung sebagian besar anggarannya hingga saat ini. Pusat Medis menempati urutan sebagai komplek rumah sakit terbesar keenam di Israel.[2] Di dua kampusnya, Pusat Kesehatan Hadassah memiliki total 1.000 tempat tidur, 31 ruang operasi dan sembilan unit perawatan intensif khusus, dan menjalankan lima sekolah profesi medis.[1]

Galeri

sunting

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ a b Jack Khoury (2012-10-10). "Hadassah Hospital: Extending a 'Hand to All' – Hadassah at 100: Where No Man Has Gone Before". Haaretz.com. Diakses tanggal 2016-02-10. 
  2. ^ Ayala Hurwicz (2007-05-07). "Sheba – Largest Hospital in Israel" (dalam bahasa Hebrew). Diakses tanggal 2007-09-14. 
  3. ^ "Hadassah Opens 21st Welfare Station in Palestine". Jewish Telegraphic Agency. 1929-04-10. Diakses tanggal 2016-07-31. 

Bacaan lanjutan

sunting

Pranala luar

sunting

Templat:Universitas Ibrani Yerusalem