Putri Elisabeth dari Denmark
Putri Elisabeth dari Denmark, RE (Elisabeth Caroline-Mathilde Alexandrine Helena Olga Thyra Feodora Estrid Margrethe Désirée; 8 Mei 1935 – 19 Juni 2018) adalah anggota Keluarga Kerajaan Denmark. Ia adalah putri satu-satunya dan anak tertua dari Pangeran Pewaris Knud dan Putri Pewaris Caroline-Mathilde dari Denmark, dan sepupu pertama dari Penguasa Denmark sebelumnya, Ratu Margrethe II.
Putri Elisabeth | |||||
---|---|---|---|---|---|
Kelahiran | Kopenhagen, Denmark | 8 Mei 1935||||
Kematian | 19 Juni 2018 Istana Sorgenfri, Kopenhagen, Denmark | (umur 83)||||
Pemakaman | Kongens Lyngby, Kopenhagen, Denmark | ||||
| |||||
Wangsa | Glücksburg[1] | ||||
Ayah | Knud, Pangeran Pewaris Denmark | ||||
Ibu | Putri Caroline-Mathilde dari Denmark |
Referensi
sunting- ^ "150 years of the House of Glücksborg". Diakses tanggal 25 October 2014.