Pascoal Ranieri Mazzilli (27 April 1910 – 21 April 1975) ialah politikus Brasil. Mazzilli ialah presiden Kamar Deputi Brasil antara 1958 dan 1965. Ia menjabat presiden republik selama 2 minggu pada Agustus 1961 setelah pengunduran Janio da Silva Quadros, karena wakil presiden Joao Belchior Marques Goulart sedang dalam kunjungan resmi ke Republik Rakyat Tiongkok. Goulart juga dicegah militer menjabat presiden, tetapi kemudian ia diizinkan di bawah rezim parlementer.

Pascoal Ranieri Mazzilli
Presiden Brasil ke-26 dan ke-28
Masa jabatan
25 Agustus 1961-7 September 1961
2 April 1964 – 15 April 1964
Informasi pribadi
Lahir27 April 1910
Caconde, São Paulo
Meninggal21 April 1975(1975-04-21) (umur 64)
Sao Paulo, São Paulo
KebangsaanBrasil
Partai politikPartai Sosial Demokrasi - PSD
Tanda tangan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini
Pascoal Ranieri Mazzilli

Pada 1 April 1964, setelah pendepakan Goulart, Mazzilli memangku jabatan presiden kembali sebelum pengangkatan Marsekal Humberto de Alencar Castelo Branco.

Didahului oleh:
Jânio Quadros
Presiden Brasil
1961
Diteruskan oleh:
João Goulart
Didahului oleh:
João Goulart
Presiden Brasil
1964
Diteruskan oleh:
Humberto de Alencar Castello Branco
Didahului oleh:
Unknown
President of Chamber of Deputies
1958 – 1965
Diteruskan oleh:
Unknown