Red Hair (film)
Red Hair adalah sebuah film bisu tahun 1928 yang menampilkan Clara Bow dan Lane Chandler, garapan Clarence G. Badger, berdasarkan pada sebuah novel tahun 1905 karya Elinor Glyn, dan dirilis oleh Paramount Pictures.[1]
Red Hair | |
---|---|
Sutradara | Clarence G. Badger |
Produser | Adolph Zukor Jesse L. Lasky B. P. Schulberg |
Ditulis oleh | Agnes Brand Leahy |
Skenario | Lloyd Corrigan Percy Heath Frederica Sagor Intertitles: George Marion, Jr. |
Berdasarkan | The Vicissitudes of Evangeline oleh Elinor Glyn |
Pemeran | Clara Bow Lane Chandler Jacqueline Gadsden William Austin |
Sinematografer | Alfred Gilks |
Penyunting | Doris Drought |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Paramount Pictures |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 70 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Film bisu Intertitel Inggris |
Pemeran
sunting- Clara Bow sebagai Bubbles McCoy
- Lane Chandler sebagai Robert Lennon
- William Austin sebagai Dr. Eustace Gill
- Jacqueline Gadsden sebagai Minnie Luther
- Lawrence Grant sebagai Hakim Rufus Lennon
- Claude King sebagai Thomas L. Burke
- William Irving sebagai Demmy
Referensi
sunting- ^ Hall, Mordaunt (March 26, 1928). "THE SCREEN; An Imaginative Crook". The New York Times.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Red Hair (film).