Resolusi 1094 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Resolusi 1094 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 20 Januari 1997. Usai menyatakan dukungan terhadap proses perdamaian di Guatemala yang diawasi oleh PBB sejak 1994, DKPBB memerintahkan pengerahan 155 pengamat militer kepada United Nations Verification Mission in Guatemala (MINUGUA) usai akhir perang saudara.[1]

Resolusi 1094
Dewan Keamanan PBB
Guatemala
Tanggal20 Januari 1997
Sidang no.3.732
KodeS/RES/1094 (Dokumen)
TopikAmerika Tengah: upaya menuju perdamaian
Ringkasan hasil
15 mendukung
Tidak ada menentang
Tidak ada abstain
HasilDiadopsi
Komposisi Dewan Keamanan
Anggota tetap
Anggota tidak tetap

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting