Rousy Chanev
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Desember 2023. |
Rousy Chanev (bahasa Bulgaria: Руси Чанев) (lahir 18 September 1945) adalah seorang pemeran asal Bulgaria. Ia tampil dalam 30 film sejak 1966. Ia tampil dalam film tahun 1977 Advantage, yang masuk Festival Film Internasional Berlin ke-28 dimana ia memenangkan Silver Bear untuk Sutradara Terbaik.[1]
Rousy Chanev | |
---|---|
Lahir | 18 September 1945 Burgas, Bulgaria |
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1967-kini |
Filmografi pilihan
sunting- Torrid Noon (1965)
- Advantage (1977)
- Warming Up Yesterday's Lunch (2002)
- The Colour of the Chameleon (2012)
Referensi
sunting- ^ "Berlinale 1978: Prize Winners". berlinale.de. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-07. Diakses tanggal 5 August 2010.
Pranala luar
sunting- Rousy Chanev di IMDb (dalam bahasa Inggris)