Rungan, Gunung Mas
kecamatan di Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah
Rungan adalah kecamatan di Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah, Indonesia.
Rungan | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Kalimantan Tengah | ||||
Kabupaten | Gunung Mas | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Rumbun | ||||
Populasi | |||||
• Total | 1,155 jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 62.10.05 | ||||
Kode BPS | 6211020 | ||||
Luas | ... km² | ||||
Kepadatan | ... jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 15/1 | ||||
|
Sejarah
sunting- Patih Singa Aroem, Tahun 1861, kepala suku dari Daijak-Roengan (hoofd van Dayak Rungan).[1][2]
- Raden Djaja Pati, 8 Januari 1867, kepala-distrik Rungan (Distriktshoofd der Roengan), Afdeeling Groote Dajak (standplaats Penglok).[3][4]
Administrasi
suntingPembagian administratif
suntingWilayah Kecamatan Rungan terbagi menjadi 1 kelurahan dan 13 desa.[5] Nama kelurahannya ialah Kelurahan Jakatan Raya. Sedangkan nama ketiga belas desanya ialah:
- Bereng Baru
- Bereng Malaka
- Karya Bhakti
- Linau
- Luwuk Kantor
- Luwuk Langkuas
- Parempei
- Talangkah
- Tumbang Baringei
- Tumbang Bunut
- Tumbang Jutuh
- Tumbang Kajuei
- Tumbang Malahoi
Catatan kaki
sunting- ^ Landsdrukkerij (Batavia), Landsdrukkerij (Batavia) (1861). Almanak van Nederlandsch-Indië voor het jaar (dalam bahasa Belanda). 34. Lands Drukkery. hlm. 132.
- ^ Landsdrukkerij (Batavia), Landsdrukkerij (Batavia) (1862). Almanak van Nederlandsch-Indië voor het jaar (dalam bahasa Belanda). 35. Lands Drukkery. hlm. 132.
- ^ "Landsdrukkerij (Batavia)". Almanak van Nederlandsch-Indië voor het jaar (dalam bahasa Belanda). 43. Lands Drukkery. 1870. hlm. 179.
- ^ "Landsdrukkerij (Batavia)". Almanak van Nederlandsch-Indië voor het jaar (dalam bahasa Belanda). 44. Lands Drukkery. 1871. hlm. 196.
- ^ "BAB II Gambaran Umum Kondisi Daerah". Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Gunung Mas Tahun 2022 (PDF). Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Penelitian Pengembangan Kabupaten Gunung Mas. 2021. hlm. 2.