Ruth B.

penyanyi dan penulis lagu dari Kanada

Ruth Berhe (lahir 2 Juli 1995),[2] lebih dikenal dengan nama panggung. Ruth B.,adalah penyanyi dan penulis lagu Kanada dari Edmonton, Alberta. Dia memulai dengan menyanyikan lagu di Vine pada awal 2013. Pada November 2015, dia merilis debut extended play-nya, The Intro. Pada 5 Mei 2017, dia merilis album debutnya, Safe Haven. Dan telah mengumpulkan lebih dari 1,3 miliar streaming secara keseluruhan di Spotify per April 2022. Single-nya Lost Boy telah didengar sebanyak 680 juta streaming di Spotify, dan saluran YouTube-nya telah menerima total 422 juta tampilan hingga April 2022.

Ruth B.
Nama lahirRuth Berhe
Lahir2 Juli 1995 (umur 29)
Edmonton, Alberta, Kanada
GenreAlternative R&B, alternative pop[1]
Pekerjaan
  • Penyanyi
  • penulis lagu
Instrumen
  • Vokal
  • piano
Tahun aktif2013–sekarang
LabelColumbia, REB Music Productions/Downtown Records
Situs webwww.ruthbofficial.com

Lagunya Dandelions dari Safe Haven menjadi sleeper hit pada tahun 2022, ketika popularitasnya meningkat karena TikTok dan masuk tangga lagu internasional.[3]

Referensi

sunting
  1. ^ "Ruth B / Canadian-Ethiopian Singer-Songwriter Plans To Write & Produce Her Own Album". Flaunt Magazine. September 28, 2020. Diakses tanggal December 17, 2021. 
  2. ^ "Edmonton singer Ruth B launches career in an instant". CBC News. December 1, 2015. Diakses tanggal December 6, 2015. 
  3. ^ Sperounes, Sandra (November 25, 2015). "Who is Edmonton's Ruth B? The latest online star to get a record deal". Edmonton Journal. Diakses tanggal December 6, 2015. 

Pranala luar

sunting
  • Situs web resmi
  • "Lost Boy". Vine. December 1, 2014. Archived from the original on 2022-11-20. Diakses tanggal 2022-11-20. As of April 2016, the first release achieved 1+ m loops and the re-release had 3+ m loops