STKIP Muhammadiyah Manokwari
universitas di Indonesia
STKIP Muhammadiyah Manokwari (Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Muhammadiyah Manokwari) merupakan Universitas yang berada di Jl. Trikora No. 1 Arfai,[1] Manokwari, Papua Barat. STKIP adalah satu-satunya Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan yang ada di Manokwari. STKIP Manokwari berdiri 22 Desember 2008 Berdasarkan Surat Keputusan Nomor 249DO2008 .[2] Saat ini ada lima program pendidikan,[3] yaitu:
- Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (Terakreditas)
- Pendidikan Bahasa Inggris (Terakreditasi)
- Pendidikan Biologi (Terakreditasi)
- Pendidikan Guru Sekolah Dasar (Terakreditasi)
- Pendidikan Matematika (Terakreditasi)
- Pendidikan Guru Olahraga
- Pendidikan Guru PAUD
- Pendidikan Jurnalistik
Saat ini STKIP Muhammadiyah Manokwari dipimpin oleh Hawa Hasan, S.Sos., M.Pd.[4] dan sudah terakreditasi C oleh BAN-PT.
Referensi
sunting- ^ "Situs Web STKIP Muhammadiyah Manokwari". STKIP Muhammadiyah Manokwari. Diakses tanggal 2020-02-05.
- ^ "Forlap Ristek Dikti". PDD Dikti. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-05. Diakses tanggal 2020-02-05.
- ^ "Muhammadiyah Papua Barat Membanggakan". Universitas Muhammadiyah Malang. 2019-05-31. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-05. Diakses tanggal 2020-02-05.
- ^ "STKIP Muhammadiyah Manokwari Telah Mencetak 963 Sarjana". orideknews. 2019-08-09. Diakses tanggal 2020-02-05.