Sabuk Alkitab
Sabuk Injil (bahasa Inggris: Bible Belt) adalah istilah yang digunakan secara informal untuk menyebut negara-negara bagian dari Amerika Serikat yang secara sosial didominasi oleh budaya Kristen Protestan Evangelis konservatif. H.L. Mencken seorang jurnalis dan komentator sosial Amerika Serikat yang pertama kali munggunakan istilah ini pada awal 1920-an.[1]
Di Amerika secara khusus idiom ini ditujukan ke daerah kaum Konvensi Baptist Selatan yang dominan (meskipun banyak golongan lain seperti Gereja Yesus dan Gereja Sidang-Sidang Jemaat Allah yang terdapat disana), biasa berarti bagian selatan dan sekitarnya.
Geografi
suntingWalaupun batas-batas yang jelas tidak ada, secara umum Sabuk Injil dapat dianggap meliputi areal yang terbentang dari Texas di barat daya, barat laut sampai ke Kansas, utara sebagian besar Missouri, timur laut ke Virginia, dan tenggara ke bagian utara Florida.
Negara bagian di bawah ini biasanya dianggap-sebagian atau keseluruhan-, termasuk ke dalam wilayah "Sabuk Injil":
Referensi
sunting- ^ "20th Century Words" (1999) John Ayto, Oxford University Press, halaman 127