Satria Dewa Semesta

Satria Dewa Semesta adalah sebuah media waralaba laga hidup pahlawan super Indonesia yang diadaptasi dari kisah pewayangan Indonesia. Terdapat delapan film yang direncanakan dalam seri ini, di antaranya Gatotkaca (2022), Arjuna (2023), Srikandi (2024), Kurusetra (2025), Yudhistira (2026), Bima (2027), Bharatayudha (2028) dan Bharatayudha II (2029).[1] Pada 26 Agustus 2019, Erick Thohir dan Wishnutama diumumkan menjadi pemegang saham Satria Dewa.[2]

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Jagoan Kancil (22 Februari 2022). "Jagad Satria Dewa resmi merubah namanya menjadi Satria Dewa Semesta dan juga merubah linimasa film dari perubahan urutan sampai penambahan judul dan menghapus film Nakula & Sadewa". Instagram.com. Diakses tanggal 24 Februari 2022. 
  2. ^ Santosa, Lia Wanadriani (26 Agustus 2019). Nurcahyani, Ida, ed. "Erick Thohir dan Wishnutama gabung di Jagad Satria Dewa". ANTARA News. Diakses tanggal 17 Desember 2019.