Sergey Stepnyak-Kravchinsky


Sergey Mikhaylovich Stepnyak-Kravchinsky (bahasa Rusia: Серге́й Миха́йлович Степня́к-Кравчи́нский; 1 Juli 1851 – 23 Desember 1895), yang dikenal di lingkup revolusioner London abad ke-19 sebagai Sergius Stepniak, adalah seorang revolusioner Rusia. Ia dikenal karena membunuh Jenderal Nikolai Mezentsov, kepala korps Gendarme Rusia dan kepala kepolisian rahasia negara tersebut,[1] dengan sebuah belati di jalanan St Petersburg pada 1878.

Sergey Stepnyak-Kravchinsky
Lahir(1851-07-13)13 Juli 1851
Novy Starodub, Kegubernuran Kherson, Kekaisaran Rusia (kini Ukraina)
Meninggal23 Desember 1895(1895-12-23) (umur 44)
Bedford Park, Chiswick, Inggris

Catatan

sunting

Referensi

sunting

Atribusi:

Bacaan tambahan

sunting
  • The Anarchists, James Joll, second edition, page 103.
  • The World That Never Was: A True Story of Dreamers, Schemers, Anarchists & Secret Police, Alex Butterworth, first edition, page 92.

S. M. Stepniak-Kravchinskii: The London Years. [Senese, Donald] /Newtonville -ORP- 1987/, pp. 130, ill. hc.

Pranala luar

sunting