Sieranevada

Film tahun 2016

Sieranevada adalah sebuah film Rumania tahun 2016 garapan Cristi Puiu dan dibintangi oleh Mimi Brănescu. Alurnya mengisahkan seorang neurologis sukses yang menghadirkan sebuah hidangan keluarga untuk mengenang almarhum ayahnya.[6] Film tersebut terpilih untuk memperebutkan Palme d'Or di Festival Film Cannes 2016.[2][7][8] Film tersebut terpilih menjadi perwakilan Rumania untuk Film Berbahasa Asing Terbaik (Academy Award) di Academy Awards ke-89 namun tidak masuk nominasi.[9][10]

Sieranevada
Berkas:Sieranevada.png
Poster film
SutradaraCristi Puiu
ProduserAnca Puiu [ro]
Ditulis olehCristi Puiu
Pemeran
Penata musikBojan Gagić[1]
SinematograferBarbu Bălăşoiu
Penyunting
  • Letiţia Ştefănescu
  • Ciprian Cimpoi
  • Iulia Mureşan[2]
Perusahaan
produksi
Tanggal rilis
  • 12 Mei 2016 (2016-05-12) (Cannes)
Durasi173 menit
Negara
  • Rumania
  • Prancis[3]
BahasaRumania
Anggaran€1.4 juta[4]
Pendapatan
kotor
$243,033[5]

Pemeran

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "Films 2016 - SIERANEVADA". Dubai International Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-10-03. Diakses tanggal 25 March 2017. 
  2. ^ a b c Peter Debruge (11 May 2016). "Cannes Film Review: 'Sieranevada'". Variety. Diakses tanggal 13 May 2016. 
  3. ^ "Sieranevada". Cineuropa. Diakses tanggal 25 March 2017. 
  4. ^ "PRODUCTION: Cristi Puiu Shooting Sierra-Nevada". Film News Europe. Diakses tanggal August 24, 2016. 
  5. ^ "Sieranevada". Box Office Mojo. Diakses tanggal August 24, 2016. 
  6. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama fne
  7. ^ "2016 Cannes Film Festival Announces Lineup". IndieWire. Diakses tanggal 14 April 2016. 
  8. ^ "Cannes 2016: Film Festival Unveils Official Selection Lineup". Variety. Diakses tanggal 14 April 2016. 
  9. ^ "Cristi Puiu's "Sieranevada" - Romania's proposal for Oscar Foreign Language Film nominee". National Press Agency]. 17 August 2016. Diakses tanggal 17 August 2016. 
  10. ^ Kozlov, Vladimir (19 August 2016). "Oscars: Romania Selects 'Sieranevada' for Foreign-Language Category". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 19 August 2016. 

Pranala luar

sunting