Sindanglaya, Sobang, Lebak

desa di Kabupaten Lebak, Banten

Sindanglaya adalah salah satu desa di Kecamatan Sobang, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, Indonesia.

Sindanglaya
Negara Indonesia
ProvinsiBanten
KabupatenLebak
KecamatanSobang
Kode pos
42365[1]
Kode Kemendagri36.02.22.2004 Edit nilai pada Wikidata
Luas11,88 km2
Jumlah penduduk3089 jiwa
Kepadatan260 jiwa/km2
Jumlah RT23
Jumlah RW5
Jumlah KK1002
Peta
PetaKoordinat: 6°39′35.46″S 106°18′22.90″E / 6.6598500°S 106.3063611°E / -6.6598500; 106.3063611

Sindanglaya merupakan satu dari sepuluh desa di Kecamatan Sobang dan salah satu dari tiga desa yang memiliki kesepuhan.

Kesepuhan Pasir Eurih
sunting

Sindanglaya terdapat Kesepuhan bernama Pasir Eurih tempat kediaman Abah Aden sebagai pemimpin kesepuhan

Produksi

sunting
  • Gula Aren
  • Golok
  • Dodol

Referensi

sunting