Slot dan filler
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Februari 2023. |
Slot dan filler adalah adalah tempat-tempat dalam kerangka konstruksi yang mendefinisikan peran bentuk linguistik dalam konstruksi yang berhubungan dengan bagian lain dari kostruksi tersebut.[1] Slot fungsional tersebut antara lain fungsi subjek, predikat, modifikator, induk(head).[2]
Filler adalah daftar semua jenis kata, frase, dan klausa yang dapat mengisi slot fungsional tersebut.[1] Pengisi tersebut mencakup antara lain kata ganti, nominal, infinitif dan partisipel [2]