State Express 555, yang lebih dikenal sebagai 555, adalah sebuah merek rokok Inggris yang awalnya diproduksi oleh Ardath Tobacco Company. Hak distribusi untuk merek tersebut, kecuali di Inggris, dipegang oleh British American Tobacco (BAT) pada 1925.[1] Merek tersebut dijual ke seluruh belahan dunia.[2]

State Express 555
Jenis produkRokok
PemilikBritish American Tobacco
NegaraInggris
Diluncurkan10 Maret 1896; 128 tahun lalu (1896-03-10), London
Dihentikan(2000) Indonesia
Pemilik sebelumnyaArdath Tobacco Company
JargonSmoothness Above All Else
Sebuah Poster menunjukan pabrik dan aktivas di tahun 1914

Merk ini dimiliki oleh Ardath Tobacco Company yang berpusat di London, England dengan julukan Albert Levy & Thomas.[3]

Saat ini, merek tersebut masih sangat populer di Asia, khususnya di wilayah Tiongkok Raya, Vietnam, dan Kamboja. Rokok ini menjadi produk kesukaan Presiden Pertama Indonesia, Ir. Soekarno. Namun, produk State Express 555 sudah tidak diproduksi untuk Indonesia sekitaran tahun 2000an.

Dibawah naungan PT Bentoel Prima, produk State Express 555 masih diproduksi untuk kebutuhan export pasar.

Referensi

sunting
  1. ^ The stories behind the brand names - ARDATH and STATE EXPRESS, Year unknown, BAT
  2. ^ Was sold in Belgium, Brazil, China, Hong Kong, India, Indonesia, Kenya, Mauritius, the Philippines, Russia, Saudi Arabia, Sierra Leone, Singapore, Taiwan, Thailand, Uganda, the United Kingdom, and the United States.
  3. ^ Article on The History of STATE EXPRESS 555, written for TMOA centenary 1986