CSA Steaua București
klub sepak bola di Rumania
(Dialihkan dari Steaua Bucureşti)
CSA Steaua merupakan sebuah tim sepak bola Rumania yang bermain di Liga IV, Rumania. Berbasis di Bukarest, Rumania. Didirikan tahun 2017.
Nama lengkap | Clubul Sportiv al Armatei "Steaua" | ||
---|---|---|---|
Julukan | Roș-Albaștrii (Merah dan Biru) Militarii (Pria Tentara) Viteziștii (The Speedsters) | ||
Nama singkat | CSA Steaua | ||
Berdiri | 2017 sebagai Asociația Sportivă a Armatei București | ||
Stadion | Ghencea (Ground V), Bukares, Rumania | ||
Pemilik | Ministry of National Defence | ||
Presiden | Marius Lăcătuș | ||
Pelatih | Marius Lăcătuș | ||
Liga | Liga III | ||
2019–20 | Liga IV, ke-1 | ||
Situs web | Situs web resmi klub | ||
| |||
Musim ini |
Skuat
suntingTim utama
sunting- Per 3 Desember 2018.
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
|
|
Dipinjamkan
suntingCatatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
|
Titel
sunting- Liga I: 23 (1951, 1952, 1953, 1956, 1959-60, 1960-61, 1967-68, 1975-76, 1977-78, 1984-85, 1985-86, 1986-87, 1987-88, 1988-89, 1992-93, 1993-94,, 1994-95, 1995-96, 1996-97, 1997-98, 2001-02, 2004-05, 2005-06)
- Piala Rumania: 20 (1948-49, 1950, 1951, 1952, 1955, 1961-62, 1965-66, 1966-67, 1968-69, 1969-70, 1970-71, 1975-76, 1978-79, 1984-85, 1986-87, 1987-88, 1991-92, 1995-96, 1996-97, 1998-99)
- Piala Super Rumania: 5 (1994, 1995, 1998, 2001, 2006)
- Liga Champions: 1 (1985-86) 0-0 (2-0 di adu penalti) dengan FC Barcelona
- Piala Super Eropa: 1 (1987) 1-0 dengan FC Dynamo Kyiv