Sui Ishida

seniman manga Jepang

Sui Ishida (Jepang: 石田 スイ, Hepburn: Ishida Sui, lahir 28 Desember 1986) adalah seniman manga Jepang. Ia dikenal karena seri manga fantasi gelapnya Tokyo Ghoul dan Choujin X.

Sui Ishida
石田 スイ
LahirSui Ishida
28 Desember 1986 (umur 37)
Prefektur Fukuoka, Jepang[1]
AreaSeniman manga
Karya terkenal

Referensi

sunting
  1. ^ Book Depository. "Tokyo Ghoul 1". bookdepository.com. Diakses tanggal 29 March 2016. 

Pranala luar

sunting