Sumberjo, Rembang, Rembang

desa di Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah


Sumberjo adalah desa di kecamatan Rembang, Rembang, Jawa Tengah, Indonesia.

Sumberjo
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenRembang
KecamatanRembang
Kode pos
59219
Kode Kemendagri33.17.10.2024 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-+12.000 jiwa
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 6°42′45.79″S 111°20′15.47″E / 6.7127194°S 111.3376306°E / -6.7127194; 111.3376306

Letaknya yang strategis, di desa inilah perputaran roda perekonomian Kabupaten Rembang berjalan karena terdapat pasar terbesar di Kabupaten Rembang.