Sungai Selodang, Sungai Mandau, Siak
desa di Kabupaten Siak, Riau
Sungai Selodang adalah desa yang berada di kecamatan Sungai Mandau, Kabupaten Siak, Riau, Indonesia. Sungai Selodang merupakan desa dengan penduduk terpadat di kecamatan Sungai Mandau.
Sungai Selodang | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Riau | ||||
Kabupaten | Siak | ||||
Kecamatan | Sungai Mandau | ||||
Kode pos | 28671 | ||||
Kode Kemendagri | 14.08.05.2003 | ||||
Luas | 22.000 km² | ||||
Jumlah penduduk | 1.245 jiwa | ||||
Kepadatan | 25 jiwa/km² | ||||
|
Sejarah
suntingNama "Sungai Selodang" diambil dari sejarah anak sungai yang brrmuara di sungai Mandau. Dahulu banyak jenis udang yang hidup disungai trrsebut, sehingga dengan masyarakat sering mengatakan sungai udang. Seiiring berjalannya waktu nama tersebut sering disebut "selodang" dan sampai saat ini, nama tersebut melekat maka dinamakanlah desa Sungai Selodang. Namun sekarang udang susah dicari
Pendidikan
suntingDesa ini merupakan desa pendidikan. Di sini semua sekolah lengkap kecuali perguruan tinggi.
Pranala luar
suntingTemplat:Sungai Selodang-Sungai Mandau, Siak