T-Mobile
perusahaan asal Jerman
(Dialihkan dari T-Mobile International AG)
T-Mobile merupakan sebuah perusahaan telekomunikasi asal Jerman yang bermarkas di Bonn. Perusahaan ini memproduksi berbagai macam produk-produk telekomunikasi. Merupakan bagian dari Deutsche Telekom. Beroperasi di beberapa macam negara-negara Eropa seperti Austria, Kroasia, Ceko, Jerman, Hungaria, Makedonia, Montenegro, Belanda, Polandia, Slowakia, dan Britania Raya.
Bagian dari Deutsche Telekom | |
Industri | Wireless Services |
Didirikan | 1990 |
Kantor pusat | Bonn, Jerman |
Tokoh kunci | Hamid Akhavan – CEO Katharina Hollender – CFO |
Produk | GSM, GPRS, EDGE, UMTS (HSDPA), WLAN Hotspots(WiFi), T-Mobile HotSpot @Home |
Situs web | www.t-mobile.com |
Lihat pula
suntingPranala luar
sunting- T-Mobile International
- T-Mobile HotSpots Diarsipkan 2008-02-06 di Wayback Machine.
- Deutsche Telekom (DT) — T-Mobile's parent company
- Report: Apple chooses European iPhone carriers - CNet.com a report that T-Mobile will be one of the European carriers of the Apple iPhone.