T. E. Dönges
Theophilus Ebenhaezer (Eben) Dönges (8 Maret 1898 – 10 Januari 1968) adalah seorang politikus Afrika Selatan yang terpilih sebagai Presiden Negara Afrika Selatan namun meninggal saat berusia 69 tahun.
Theophilus Ebenhaezer Dönges | |
---|---|
Perdana menteri Afrika Selatan Pejabat sementara Senior Cabinet Minister | |
Masa jabatan 6 September 1966 – 13 September 1966 | |
Presiden | Charles Swart |
Menteri keuangan ke-13 | |
Masa jabatan 20 Oktober 1958 – 24 Februari 1967 | |
Penguasa monarki | Elizabeth II (1958–1961) |
Presiden | Charles Swart (1961–1967) |
Perdana Menteri | Hendrik Verwoerd Balthazar Johannes Vorster |
Menteri Dalam Negeri ke-12 | |
Masa jabatan 4 Juni 1948 – 20 Oktober 1958[1] | |
Penguasa monarki | George VI Elizabeth II |
Perdana Menteri | Daniel Malan Johannes Strijdom Hendrik Verwoerd |
Pendahulu Harry Gordon Lawrence | |
Anggota House of Assembly untuk Worcester | |
Masa jabatan 1941 – 28 Februari 1967 | |
Informasi pribadi | |
Lahir | 8 Maret 1898 Klerksdorp Afrika Selatan |
Meninggal | 10 Januari 1968 Cape Town, Cape Province Afrika Selatan | (umur 69)
Kebangsaan | Afrika Selatan |
Partai politik | National Party |
Suami/istri | Johanna Schoeman (1904-1993) |
Anak | 2 |
Almamater | University of Stellenbosch |
Pekerjaan | Politikus |
Kabinet | 1948–1967 |
Sunting kotak info • L • B |
Karier
suntingDr Dönges adalah anggota senior Partai Nasional yang memerintah Afrika Selatan dari tahun 1948 sampai 1994.Ia menjadi Menteri Keuangan dari tahun 1958 ke 1967.
Dönges terpilih sebagai State President menggantikan C.R. Swart yang pensiun pada tanggal 1 Juni 1967, tetapi ia mengalami stroke dan jatuh koma sebelum sempat menjabat. Ia meninggal pada tahun 1968 tanpa sempat sadar kembali. Wakilnya, Jozua Naudé, menjadi pejabat sementara sampai tanggal 6 Desember 1967 ketika ia resmi menggantikan Dönges.
Warisan
suntingIa menerima gelar posthumous selaku seorang bekas presiden: penguburan kenegaraan dan effigy-nya pada mata uang logam yang dicetak pada tahun berikutnya.
Ada sebuah sekolah di Cape Town yang memakai namanya, Eben Dönges High School.[2]
Referensi
sunting- ^ http://www.keesings.com/search?kssp_selected_tab=article&kssp_a_id=16449n03zaf
- ^ Eben Dönges HS Diarsipkan 2016-03-03 di Wayback Machine., home, retrieved August 2014
Pranala luar
suntingJabatan politik | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Jozua François Naudé |
Menteri Keuangan Afrika Selatan 1958–1967 |
Diteruskan oleh: Nicolaas Johannes Diederichs |
Didahului oleh: Harry Gordon Lawrence |
Menteri Dalam Negeri Afrika Selatan 1948–1958 |
Diteruskan oleh: Jozua François Naudé |
Templat:SouthAfricaHomeMinisters Templat:SouthAfricaFinanceMinisters Templat:SAPresidents