Talk to Her
Talk to Her (bahasa Spanyol: Hable con ella) adalah sebuah film drama Spanyol 2002 yang ditulis dan disutradarai oleh Pedro Almodóvar, dan dibintangi oleh Javier Cámara, Darío Grandinetti, Leonor Watling, Geraldine Chaplin, dan Rosario Flores. Film tersebut mengisahkan tentang dua pria yang membentuk sebuah persahabatan yang tidak disukai ketika mereka menolong dua wanita yang keduanya berada dalam keadaan koma. Tema film tersebut meliputi sulitnya komunikasi antar jenis kelamin, kesendirian dan intimasi, dan persistensi keraguan cinta yang hilang.
Talk to Her | |
---|---|
Sutradara | Pedro Almodóvar |
Produser | Agustín Almodóvar Michel Ruben |
Ditulis oleh | Pedro Almodóvar |
Pemeran | Javier Cámara Darío Grandinetti Leonor Watling Geraldine Chaplin Rosario Flores |
Penata musik | Alberto Iglesias |
Sinematografer | Javier Aguirresarobe |
Penyunting | José Salcedo |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Warner Sogefilms (Spanyol) Sony Pictures Classics (AS) |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 112 menit |
Negara | Spanyol |
Bahasa | Spanyol |
Pendapatan kotor | $51,001,550 |
Film tersebut meraih keberhasilan secara kritis dan komersial, memenangkan BAFTA untuk Film Terbaik yang Tidak Berbahasa Inggris dan Golden Globe untuk Film Berbahasa Asing Terbaik sementara Almodóvar memenangkan Academy Award untuk Permainan Latar Asli Terbaik. Pada 2005, kritikus film majalah Time Richard Corliss dan Richard Schickel memasukkan Talk to Her dalam daftar mereka dari 100 Film Terbesar Sepanjang Sepanjang Masa.[1] Paul Schrader menempatkan film tersebut di urutan ke-46 di daftar 60 film terbesar-nya.[2]
Pemeran
sunting- Javier Cámara sebagai Benigno Martín
- Darío Grandinetti sebagai Marco Zuluaga
- Leonor Watling sebagai Alicia
- Rosario Flores sebagai Lydia González
- Mariola Fuentes sebagai Rosa
- Geraldine Chaplin sebagai Katerina Bilova
- Pina Bausch sebagai penari 'Café Müller'
- Malou Airaudo sebagai penari 'Café Müller'
- Caetano Veloso sebagai Penyanyi "Cucurrucucú paloma" di sebuah pesta
- Roberto Álvarez sebagai Dokter
- Elena Anaya sebagai Ángela
- Lola Dueñas sebagai Matilde
- Adolfo Fernández sebagai Niño de Valencia
- Ana Fernández sebagai saudari Lydia
- Chus Lampreave sebagai Petugas kebersihan
- Paz Vega sebagai Amparo (dalam film bisu)
Referensi
sunting- ^ Corliss, Richard (23 Januari 2012). "Talk to Her | All-TIME 100 Movies | Entertainment". Time. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-10-16. Diakses tanggal 3 Februari 2012.
- ^ Anderson, Jeffrey M. (24 Juli 2011). "Paul Schrader's Film Canon – The Moviefone Blog". Cinematical.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-24. Diakses tanggal 3 Februari 2012.
Pranala luar
sunting- Talk to Her di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Talk to Her di AllMovie
- (Inggris) Talk to Her di Box Office Mojo
- Talk to Her di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Talk to Her di Metacritic
- The MacGuffin film appreciation piece[pranala nonaktif permanen]