Ten to Begin
Ten to Begin adalah album musik utama karya Join Side yang dirilis pada tahun 2008. Berisi 10 lagu dengan hits jagoan O Box Part 2.
Ten to Begin | |
---|---|
Album studio karya Join Side | |
Dirilis | Juli 2008 |
Genre | Rock |
Label | Nagaswara |
Daftar lagu
sunting- Melompatlah
- Angel Come to Me
- O Box Part 2
- Kau Mencintaiku
- I'm Sorry...
- Kau Harus Bilang
- Disco Love Anthem
- Jangan Pergi
- Perjuangan Cinta
- Hanya Satu
Pranala luar
sunting- Detail album "Ten to Begin" Diarsipkan 2016-03-04 di Wayback Machine.