The Only Living Boy in New York

"The Only Living Boy in New York" adalah judul lagu yang ditulis oleh Paul Simon untuk Simon and Garfunkel. Lagu ini adalah track ke-8 dari album Bridge Over Troubled Water dan disertakan sebagai Sisi-B singel "Cecilia".

"The Only Living Boy In New York"
Song oleh Simon and Garfunkel dari album Bridge Over Troubled Water
Diedarkan26 Januari 1970
RekamanNovember 1968 and
November 1969
Jenis musikFolk rock
Lama3:59
Perusahaan rekamanColumbia Records
Produser rekamanPaul Simon, Art Garfunkel, Roy Halee

Sejarah

sunting

Paul Simon menulis lagu ini sebagai pesan terselubung kepada Art Garfunkel. Ketika Garfunkel pergi ke Mexico untuk berakting dalam film Catch-22, Paul Simon ditinggal sendirian di New York sambil menulis lagu-lagu untuk album Bridge over Troubled Water. Perasaan kesepian itu membuatnya menulis "The Only Living Boy in New York". Paul menyebut Art dalam lagu itu dengan nama "Tom", sebab panggilan orang-orang kepada mereka pada masa-masa awal karier menyanyi adalah Tom and Jerry. Ia juga menambahkan kalimat penyemangat "let your honesty shine . . . like it shines on me".[1] Vokal latar sama-sama memperdengarkan Garfunkel dan Simon yang sedang direkam dalam kamar gema.[2]

Personil

sunting

Daur ulang

sunting

Dalam film

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "The Words and Music of Paul Simon", James Bennighof, p. 48, Greenwood Publishing Group, 2007, ISBN 0-275-99163-6
  2. ^ Swenson, John. Simon and Garfunkel - A Musical Biography. (1984)
  3. ^ Charlesworth, C. (1997). The Complete Guide to the Music of Paul Simon and Simon & Garfunkel. Omnibus Press. hlm. 52. ISBN 0-7119-5597-2.