The Woman from Mellon's
The Woman from Mellon's adalah sebuah film pendek bisu Amerika Serikat tahun 1910 yang disutradarai oleh D. W. Griffith dan menampilkan Mary Pickford dan Billy Quirk. Film tersebut diproduksi dan didistribusikan oleh Biograph Company.[1][2]
The Woman from Mellon's | |
---|---|
Sutradara | D. W. Griffith |
Produser | Biograph Company |
Ditulis oleh | D. W. Griffith |
Pemeran | Mary Pickford Billy Quirk |
Sinematografer | G. W. Bitzer |
Distributor | Biograph |
Tanggal rilis | 3 Februari 1910 |
Durasi | 11 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Bisu |
Film tersebut disimpan dalam koleksi Perpustakaan Kongres.[3]
Pemeran
sunting- Billy Quirk sebagai Harry Townsend
- George Nichols sebagai James Pertersby
- Mary Pickford sebagai Mary Petersby
- Linda Arvidson
- Dorothy Bernard
- Kate Bruce
- Charles Craig
- Frank Evans
- Francis J. Grandon
- Ruth Hart
- Guy Hedlund
- Dell Henderson
- James Kirkwood
- Henry Lehrman
- Owen Moore
Referensi
sunting- ^ The Woman from Mellon's at silentera.com
- ^ The AFI Catalog of Feature Films:The Woman from Mellon's
- ^ Catalog of Holdings The American Film Institute Collection and The United Artists Collection at The Library of Congress (<-book title) p.211 c. 1978 by The American Film Institute
Pranala luar
sunting- The Woman from Mellon's di IMDb.com
- (Inggris) synopsis di AllMovie