The Woman of Bronze
The Woman of Bronze adalah sebuah film drama Amerika Serikat tahun 1923 garapan King Vidor dan didistribusikan melalui Metro Pictures. Film tersebut berdasarkan pada sebuah sandiwara Broadway tahun 1920 karya Henry Kistemaeckers (diadaptasi oleh Paul Kester) yang menampilkan Margaret Anglin, John Halliday, dan Mary Fowler.[1] Versi filmnya dianggap telah hilang.[2][3]
The Woman of Bronze | |
---|---|
Sutradara | King Vidor |
Produser | Harry Garson Samuel Zierler |
Ditulis oleh | Louis D. Lighton Hope Loring |
Berdasarkan | The Woman of Bronze oleh Henry Kistemaeckers, diadaptasi oleh Paul Kester |
Pemeran | Clara Kimball Young |
Sinematografer | L. William O'Connell |
Distributor | Metro Pictures |
Tanggal rilis |
|
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Bisu (intertitel Inggris) |
Pemeran
sunting- Clara Kimball Young sebagai Vivian Hunt
- John Bowers sebagai Paddy Miles
- Kathryn McGuire sebagai Sylvia Morton
- Edwin Stevens sebagai Reggie Morton
- Lloyd Whitlock sebagai Leonard Hunt
- Edward Kimball sebagai Papa Bonelli
Catatan kaki
sunting- ^ The Woman of Bronze as produced on Broadway at the Frazee Theatre, September 7, 1920-April 1921, 252 performances; IBDb.com database
- ^ Progressive Silent Film List: The Woman of Bronze di silentera.com
- ^ "The Woman of Bronze". American Silent Feature Film Survival Database. Diakses tanggal January 10, 2014.
Referensi
sunting- Durgnat, Raymond and Simmon, Scott. 1988. King Vidor, American. University of California Press, Berkeley. ISBN 0-520-05798-8
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai The Woman of Bronze.
- The Woman of Bronze di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Synopsis di AllMovie
- Stills at silenthollywood.com
- Stills at silentfilmstillarchive.com
- Film still at stanford.edu
- Lobby card at impawards.com