Turnamen Merdeka 1960

Turnamen Merdeka 1960 merupakan edisi keempat dari Turnamen Merdeka sejak 1957. Turnamen ini dimenangkan oleh Korea Selatan. Turnamen ini dibagi terdiri dari 2 grup dan dua tim teratas berhak melaju ke babak semifinal.

Turnamen Merdeka 1960
Informasi turnamen
Tuan rumahMalaya
Jadwal
penyelenggaraan
5–14 Agustus
Tempat
penyelenggaraan
1 (di 1 kota)
Hasil turnamen
Juara Korea Selatan (gelar ke-1)
Tempat kedua Malaya
Tempat ketiga Indonesia
Statistik turnamen
Jumlah
pertandingan
6
Jumlah gol28 (4,67 per pertandingan)

Babak grup

sunting

Grup A

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Korea Selatan 4 2 2 0 8 4 +4 6 Lolos ke final
2   Indonesia 4 3 0 1 16 9 +7 6 Lolos ke perebutan tempat ketiga
3   Hong Kong 4 2 0 2 8 9 −1 4
4   Vietnam Selatan 4 1 1 2 6 9 −3 3
5   Singapura 4 0 1 3 9 16 −7 1
Sumber:  


8 Agustus 1960
Singapura   3–8   Indonesia


11 Agustus 1960
Korea Selatan   3–3   Singapura

11 Agustus 1960
Indonesia   3–1   Hong Kong

13 Agustus 1960
Singapura   2–3   Hong Kong

Grup B

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Malaya (H) 3 3 0 0 12 2 +10 6 Lolos ke final
2   Pakistan 3 2 0 1 10 2 +8 4 Lolos ke perebutan tempat ketiga
3   Jepang 3 1 0 2 4 7 −3 2
4   Thailand 3 0 0 3 3 18 −15 0
Sumber:  
(H) Tuan rumah.

5 Agustus 1960
Malaya   3–0   Jepang

5 Agustus 1960
Pakistan   7–0   Thailand

7 Agustus 1960
Malaya   8–2   Thailand

10 Agustus 1960
Pakistan   3–1   Jepang

12 Agustus 1960
Jepang   3–1   Thailand

12 Agustus 1960
Malaya   1–0   Pakistan

Babak final

sunting

Perebutan tempat ketiga

sunting

14 Agustus 1960
Indonesia   4–0   Pakistan

Juara bersama.

Pranala luar

sunting