Tuy Hòa

kota di Vietnam

Tuy Hòa (listen) merupakan sebuah pusat kota di provinsi Phu Yen di pusat selatan Vietnam. Kota ini memiliki area sebesar 107 km2 dan populasi berjumlah 202,030 jiwa (2012).

Tuy Hoà
Thành phố Tuy Hòa
Tuy Hoà
Đà Rằng Bridge
Đà Rằng Bridge
Negara Vietnam
ProvinsiPhu Yen
Luas
 • Total107 km2 (41 sq mi)

Kota ini dilintasi oleh Sungai Đà Rằng. Kota ini juga memiliki 2 gunung: Gunung Chóp Chài dan Gunung Nhạn.

Tuy Hoa memiliki pantai berpasir putih yang bagus, yang menjadi salah satu tempat kunjungan turis terpopuler.

Candi Champa di Gunung Nhạn.
Kota di malam hari.