Vokal takbulat setengah terbuka depan

Vokal takbulat setengah terbuka depan adalah jenis suara vokal, yang digunakan dalam beberapa bahasa. Simbol yang melambangkan suara ini didalam Alfabet Fonetis Internasional (IPA) merupakan epsilon ɛ yang merupakan bagian dari huruf Yunani dan ditulis sebagai E didalam sistem penulisan X-Sampa. Pada bahasa Indonesia, suara /ɛ/ diucapkan sebagai alofon dari ⟨e⟩ di setiap suku kata tertutup, seperti kata "kaset" (/kaset/ [käsɛt]). Sementara di bahasa Jawa, suara ini merupakan fonem dari ⟨é⟩ atau ⟨è⟩.

Vokal takbulat setengah terbuka depan
ɛ
Nomor IPA303
Pengkodean karakter
Entitas (desimal)ɛ
Unikode (heks)U+025B
X-SAMPAE
KirshenbaumE
Braille⠜ (braille pattern dots-345)
Sampel suara
noicon

Karakteristik Vokal sunting

Referensi sunting

  • IPA pronunciation guide