Watugede, Singosari, Malang

desa di Kabupaten Malang, Jawa Timur


Watugede adalah sebuah desa di Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur.

Watugede
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenMalang
KecamatanSingosari
Kode pos
65153
Kode Kemendagri35.07.24.2004 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 7°54′38″S 112°40′23″E / 7.91056°S 112.67306°E / -7.91056; 112.67306

Sarana dan Prasarana

sunting

Watugede mempunyai sarana pendidikan mulai dari TK, SD, SMP, SMA, Pondok Pesantren (PONPES). Untuk fasilitas kesehatan terdapat Poliklinik Desa untuk kesehatan

Wisata

sunting

Di sana terdapat juga peninggalan sejarah dari kerajaan Singosari yang disebut Petirtaan Watugede. Sebuah pemandian yang menurut cerita masyarakat setempat petirtaan ini dahulu pada zaman pemerintahan Ken Arok merupakan tempat pemandian putri-putri raja, termasuk Ken Dedes biasa mandi di petirtaan ini. berada 2 km ke timur dari Candi Singosari. Petirtaan ini masih terdapat kolam yang berisi patung-patung zaman Singosari.[1]

Referensi

sunting
  1. ^ (Indonesia) "Petirtaan Watugede; Pemandian untuk Putri-putri Raja Singasari". Diarsipkan dari versi asli (HTML) tanggal 2017-04-01. Diakses tanggal 2012-06-24. 

Lihat pula

sunting