Werferth
Werferth disebut juga Wærferth, Werfrith, atau Waerfrith adalah uskup Worcester, Inggris.
Werferth | |
---|---|
Uskup Worcester | |
Penunjukan | salah satu: 872 atau 869-872 |
Masa jabatan berakhir | salah satu: 915 atau 907-915 |
Pendahulu | Ealhhun |
Penerus | Æthelhun |
Imamat | |
Tahbisan uskup | salah satu: 872 atau 869-872 |
Informasi pribadi | |
Meninggal | salah satu: 915 atau 907-915 |
Denominasi | Kristen |
Werferth ditahbiskan pada tahun 872 atau antara 869-872.[1] Seorang kontemporer dan teman Alfred Agung, ia adalah seorang penerjemah yang penting, dari bahasa Latin ke bahasa Inggris Kuno. Terjemahannya meliputi Dialog-dialog Gregorius yang ditugaskan oleh Alfred.[2] Dia meninggal pada tahun 915 atau antara 907-915.[1]
Kutipan
sunting- ^ a b Fryde, et al. Handbook of British Chronology p. 224
- ^ Alfred and the Old English Prose of his Reign accessed on 6 September 2007
Referensi
sunting- Alfred and the Old English Prose of his Reign accessed on 6 September 2007
- Fryde, E. B.; Greenway, D. E.; Porter, S.; Roy, I. (1996). Handbook of British Chronology (edisi ke-Third revised). Cambridge: Cambridge University Press. ISBN 0-521-56350-X.