Wikipedia:Evaluasi penghapusan/Suradi Wongso Suwarno
Diskusi berikut telah ditutup. Terima kasih atas partisipasi Anda. Mohon untuk tidak menyunting lagi halaman ini.
- Pengusul: Mohaekal (b • k • l)
- Halaman: Suradi Wongso Suwarno (sunting | bicara | riwayat | pranala | pantau | log)
- Status: Tidak akan dilanjutkan
Saya mengusulkan artikel ini karena subjek memiliki kredibilitas yang tinggi, dibuktikan dengan posisi jabatan yang relevan serta berbagai referensi terpercaya yang mendukung informasi dalam artikel ini. Saya percaya subjek layak untuk masuk Wikipedia sesuai dengan kriteria kelayakan artikel.
Mohaekal (bicara) 4 Desember 2024 09.49 (UTC)[balas]
- Halaman lebih mirip resume/CV.
- Referensi yang dimasukkan tidak mengulas subjek ini secara signifikan juga mendalam dan lebih banyak membahas mengenai perusahaan tempat dimana subjek bekerja. Itu pun subjek hanya diberitakan sekilas (trivial).
- Dari dua kesimpulan di atas, subjek ini belum memenuhi kriteria kelayakan umum dan khusus. Anda dapat membaca juga essai mengenai kelayakan tokoh. Juga walaupun subjek ini ada belum tentu layak Wikipedia. Terima kasih. Ariandi Lie Diskusi disini saja 4 Desember 2024 11.17 (UTC)[balas]